-->

Meski Saudara Kembar Kristen Islam Tapi Tetap Harmonis

Meski Saudara Kembar Kristen Islam Tapi Tetap Harmonis - Di dalam Indonesia kebebasan beragama adalah hak semua rakyat, tidak memandang kecil, lemah, kuat, besar, kaya dan miskin semua sama tetap beragama dan mendasar akan kesatuan NKRI. Kebebasan beragama termasuk kebebasan untuk mengubah agama dan tidak menurut setiap agama. Dalam negara yang mengamalkan kebebasan beragama, agama-agama lain bebas dilakukan dan ia tidak menghukum atau menindas pengikut kepercayaan lain yang lain dari agama resmi. Sementara itu, toleransi beragama berarti saling menghormati dan berlapang dada terhadap pemeluk agama lain, tidak memaksa mereka mengikuti agamanya dan tidak mencampuri urusan agama masing-masing. Umat Islam diperbolehkan bekerja sama dengan pemeluk agama lain dalam aspek ekonomi, sosial dan urusan duniawi lainnya. Berbicara tentang kebebasan dan toleransi beragama. Ada sebuah cerita menarik yang bisa diambil dari sepasang saudara kembar yang telah menginjak usia paruh baya. Kedua wanita kembar ini tumbuh dan memilih cara yang berbeda dalam hal keyakinan. Satu memilih Islam sebagai jalan hidupnya dan satunya mengabdikan diri sebagai seorang biarawati Katolik di Konggregasi PBHK dan sekarang berkarya di Marauke, Papua. Meski keduanya memilih jalan berbeda dalam hal keyakinan. Hal itu tidak mempengaruhi hubungan keduanya. Mereka akur, harmonis dan tetap menyayangi satu sama lain. Kisah keduanya menjadi banyak pembicaraan setelah akun Facebook Bernadus Yohanes Raldy Doy membagikannya ke sejumlah media sosial. Komentarpun bernada positif banyak diberikan terkait kerukunan antara saudara kembar yang berbeda keyakinan. Seperti yang diungkapkan akun Facebook Hermain Hidayat " Subhanallah..Semoga ini contoh nyata persaudaraan antar umat beragama yg harmonis di NKRI..Aamiin.."tulisnya. Hal senanda diungkapkan akun Jan Weslyn Purba Tambak . ia mengatakan bahwa kisah saudara kembara itu adalah contoh indahnya perbedaan "Luar biasa ..... ternyata perbedaan keyakinan itu indah dan mempersatukan sesama, menjadi teladan buat kita semua, Amiiin"ungkapnya. Indonesia adalah negara yang adil dan cinta damai, namun beberapa komunis yang radikal dan membuat perpecahan wilayah-wilayah Indonesia, beberapa agama yang sudah di setujui di Indonesia adalah agama yang sudah di uji, tanpa ada perpecahan, konflik, pembunuhan dan hal yang menganggu persatuan Indonesia. Semua agama saling menghargai satu sama lain itu baru namanya Indonesia

Di dalam Indonesia kebebasan beragama adalah hak semua rakyat, tidak memandang kecil, lemah, kuat, besar, kaya dan miskin semua sama tetap beragama dan mendasar akan kesatuan NKRI.

Kebebasan beragama termasuk kebebasan untuk mengubah agama dan tidak menurut setiap agama. Dalam negara yang mengamalkan kebebasan beragama, agama-agama lain bebas dilakukan dan ia tidak menghukum atau menindas pengikut kepercayaan lain yang lain dari agama resmi.

Sementara itu, toleransi beragama berarti saling menghormati dan berlapang dada terhadap pemeluk agama lain, tidak memaksa mereka mengikuti agamanya dan tidak mencampuri urusan agama masing-masing.
Saudara Kembar Kristen Islam Tetap Harmonis
Kedua wanita kembar ini tumbuh dan memilih cara yang berbeda dalam hal keyakinan. Satu memilih Islam sebagai jalan hidupnya dan satunya mengabdikan diri sebagai seorang biarawati Katolik di Konggregasi PBHK dan sekarang berkarya di Marauke, Papua. 
Umat Islam diperbolehkan bekerja sama dengan pemeluk agama lain dalam aspek ekonomi, sosial dan urusan duniawi lainnya.

Berbicara tentang kebebasan dan toleransi beragama. Ada sebuah cerita menarik yang bisa diambil dari sepasang saudara kembar yang telah menginjak usia paruh baya.

Kedua wanita kembar ini tumbuh dan memilih cara yang berbeda dalam hal keyakinan. Satu memilih Islam sebagai jalan hidupnya dan satunya mengabdikan diri sebagai seorang biarawati Katolik di Konggregasi PBHK dan sekarang berkarya di Marauke, Papua.

Meski keduanya memilih jalan berbeda dalam hal keyakinan. Hal itu tidak mempengaruhi hubungan keduanya. Mereka akur, harmonis dan tetap menyayangi satu sama lain.

Kisah keduanya menjadi banyak pembicaraan setelah akun Facebook Bernadus Yohanes Raldy Doy membagikannya ke sejumlah media sosial.

Komentarpun bernada positif banyak diberikan terkait kerukunan antara saudara kembar yang berbeda keyakinan.

Seperti yang diungkapkan akun Facebook Hermain Hidayat " Subhanallah..Semoga ini contoh nyata persaudaraan antar umat beragama yg harmonis di NKRI..Aamiin.."tulisnya.

Hal senanda diungkapkan akun Jan Weslyn Purba Tambak . ia mengatakan bahwa kisah saudara kembara itu adalah contoh indahnya perbedaan "Luar biasa ..... ternyata perbedaan keyakinan itu indah dan mempersatukan sesama, menjadi teladan buat kita semua, Amiiin"ungkapnya.

Indonesia adalah negara yang adil dan cinta damai, namun beberapa komunis yang radikal dan membuat perpecahan wilayah-wilayah Indonesia, beberapa agama yang sudah di setujui di Indonesia adalah agama yang sudah di uji, tanpa ada perpecahan, konflik, pembunuhan dan hal yang menganggu persatuan Indonesia. Semua agama saling menghargai satu sama lain itu baru namanya Indonesia
Name

#lomba Agama Android Aneh Aplikasi Bahasa Bencana Berita Blogger buah Cinta Coding CSS Dekstop Desain Deskriminasi Doodle Dunia Ekonomi Elektronik Event Surabaya Fakta Film Fotografi Gaya Gaya Hidup Gereja Hacker Hukum Humor Indonesia Internasional Internet ISIS Islam Jasa Jejaring Sosial Kecelakaan Keluarga Kematian Kesaksian Kesehatan Komputer Komunis Konflik Kristiani Makalah Makanan Misteri Modus Motivasi Mujizat Negara Pelecehan Pembunuhan Pemerintah Pendidikan Pengemis Pengetahuan Pengorbanan Peninggalan Perang Php PKn Politik Sejarah Selebriti SEO Sesat Skandal Sosial Media Surabaya Teknologi Teroris Tips Toleransi Trafficking Unik Video
false
ltr
item
Insatunesia: Meski Saudara Kembar Kristen Islam Tapi Tetap Harmonis
Meski Saudara Kembar Kristen Islam Tapi Tetap Harmonis
Meski Saudara Kembar Kristen Islam Tapi Tetap Harmonis - Di dalam Indonesia kebebasan beragama adalah hak semua rakyat, tidak memandang kecil, lemah, kuat, besar, kaya dan miskin semua sama tetap beragama dan mendasar akan kesatuan NKRI. Kebebasan beragama termasuk kebebasan untuk mengubah agama dan tidak menurut setiap agama. Dalam negara yang mengamalkan kebebasan beragama, agama-agama lain bebas dilakukan dan ia tidak menghukum atau menindas pengikut kepercayaan lain yang lain dari agama resmi. Sementara itu, toleransi beragama berarti saling menghormati dan berlapang dada terhadap pemeluk agama lain, tidak memaksa mereka mengikuti agamanya dan tidak mencampuri urusan agama masing-masing. Umat Islam diperbolehkan bekerja sama dengan pemeluk agama lain dalam aspek ekonomi, sosial dan urusan duniawi lainnya. Berbicara tentang kebebasan dan toleransi beragama. Ada sebuah cerita menarik yang bisa diambil dari sepasang saudara kembar yang telah menginjak usia paruh baya. Kedua wanita kembar ini tumbuh dan memilih cara yang berbeda dalam hal keyakinan. Satu memilih Islam sebagai jalan hidupnya dan satunya mengabdikan diri sebagai seorang biarawati Katolik di Konggregasi PBHK dan sekarang berkarya di Marauke, Papua. Meski keduanya memilih jalan berbeda dalam hal keyakinan. Hal itu tidak mempengaruhi hubungan keduanya. Mereka akur, harmonis dan tetap menyayangi satu sama lain. Kisah keduanya menjadi banyak pembicaraan setelah akun Facebook Bernadus Yohanes Raldy Doy membagikannya ke sejumlah media sosial. Komentarpun bernada positif banyak diberikan terkait kerukunan antara saudara kembar yang berbeda keyakinan. Seperti yang diungkapkan akun Facebook Hermain Hidayat " Subhanallah..Semoga ini contoh nyata persaudaraan antar umat beragama yg harmonis di NKRI..Aamiin.."tulisnya. Hal senanda diungkapkan akun Jan Weslyn Purba Tambak . ia mengatakan bahwa kisah saudara kembara itu adalah contoh indahnya perbedaan "Luar biasa ..... ternyata perbedaan keyakinan itu indah dan mempersatukan sesama, menjadi teladan buat kita semua, Amiiin"ungkapnya. Indonesia adalah negara yang adil dan cinta damai, namun beberapa komunis yang radikal dan membuat perpecahan wilayah-wilayah Indonesia, beberapa agama yang sudah di setujui di Indonesia adalah agama yang sudah di uji, tanpa ada perpecahan, konflik, pembunuhan dan hal yang menganggu persatuan Indonesia. Semua agama saling menghargai satu sama lain itu baru namanya Indonesia
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEikrAp0sS-TcAr-Nz8nPp3pAtOXtXpBBnYOd_gvQgGt1VeOaWeAV-YisGVe756xE9TzZVEdvidQy8XyLa97lGN00SoN-eV8IhDXTPlu8r6IhQQHXtOVxYGu1fqxhrjHJ3RiTaY3maRXrD0/s640/Saudara+Kembar+Kristen+Islam+Tetap+Harmonis.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEikrAp0sS-TcAr-Nz8nPp3pAtOXtXpBBnYOd_gvQgGt1VeOaWeAV-YisGVe756xE9TzZVEdvidQy8XyLa97lGN00SoN-eV8IhDXTPlu8r6IhQQHXtOVxYGu1fqxhrjHJ3RiTaY3maRXrD0/s72-c/Saudara+Kembar+Kristen+Islam+Tetap+Harmonis.jpg
Insatunesia
http://insatunesia.blogspot.com/2015/07/meski-saudara-kembar-kristen-islam-tapi.html
http://insatunesia.blogspot.com/
http://insatunesia.blogspot.com/
http://insatunesia.blogspot.com/2015/07/meski-saudara-kembar-kristen-islam-tapi.html
true
4922750901610850123
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy