Makalah Cara Penanaman Tumbuhan Secara Hidroponik - Tumbuhan selalu ada bermacam-macam cara untuk menanamnya, seperti dicangkok, digantungkan, di tempelkan di tembok ataupun secara hidroponik, Hidroponik biasanya digunakan para petani lebih ditekankan kepada nutrisi tumbuhan tersebut. Teknik hidroponik banyak dilakukan dalam skala kecil sebagai hobi di kalangan masyarakat Indonesia. Makalah Cara Penanaman Tumbuhan Secara Hidroponik Penanaman tumbuhan secara Hidroponik Pemilihan jenis tanaman yang akan dibudidayakan melalui hidropobik untuk skala usaha komersial harus diperhatikan, karena tidak semua hasil pertanian bernilai ekonomis. Jenis tanaman yang mempunyai nilai ekonomi tinggi untuk dibudidayakan di hidroponik yaitu : Paprika Tomat Timun Jepang Melon Terong Jepang Selada Makalah ini sudah saya camtumkan pengertian dari Hidroponik, cara penanaman tumbuhan dan cara pemberian nutrisi bagian Tumbuhan dengan teknik Hidroponik. Makalah Teknik Penanaman tumbuhan secara Hidroponik | 287,41 KB
Penanaman tumbuhan secara Hidroponik |
Pemilihan jenis tanaman yang akan dibudidayakan melalui hidropobik untuk skala usaha komersial harus diperhatikan, karena tidak semua hasil pertanian bernilai ekonomis. Jenis tanaman yang mempunyai nilai ekonomi tinggi untuk dibudidayakan di hidroponik yaitu :
- Paprika
- Tomat
- Timun Jepang
- Melon
- Terong Jepang
- Selada